Alat Kontrasepsi Dalam Rahim (AKDR) adalah alat kecil berbentuk-T terbuat dari plastik dengan bagian bawahnya terdapat benang halus yang terbuat dari tembaga. Sikap wanita untuk menjadi akseptor IUD sangatlah berbeda-beda antara satu wanita dengan wanita yang lainnya. Rendahnya perilaku untuk menggunakan IUD dikarenakan kurangnya pengetahuan sehingga timbul perilaku yang salah tentang IUD. Pene…
Pemberian informasi pra bedah merupakan salah satu indikator pelayanan kesehatan. Salah satu faktor yang mempengaruhi tingkat kecemasan adalah pemberian informasi pra bedah. Ada 6 indikator pendidikan, lama bekerja, pengetahuan, sikap dan kondisi psikologis, usia, tingkat stress. Tujuan dari penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui prngaruh antara pemberian informasi pra bedah terhadap tingk…
Obesitas merupakan salah satu masalah kesehatan masyarakat yang mempunyai dampak yang cukup besar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan sikap dengan meningkatnya gaya hidup klien obesitas pada remaja di Dusun Genengsono, Desa Pagerjo, Kecamatan Gedeg, Mojokerto. Desain penelitian ini adalah analitik korelasional dengan pendekatan cross sectional dengan populasiremaja obesitas di…
Lansia merupakan kelompok rawan karena kepekaan dan kerentanannya yang tinggi terhadap kesehatan sebagai akibat menurunnya fungsi tubuh yang berlanjut menjadi gangguan tidur. Penelitain ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh terapi relaksasi guided imagery terhadap insomnia pada lansia di Puskesmas Kepadangan Tulangan Sidoarjo. Desain penelitian ini menggunakan desain analitik cross sectional…
Pelayanan keperawatan merupakan hal utama yang harus diperhatikan, dijaga dan ditingkatkan kualitasnya sesuai dengan standar pelayanan keperawatan yang berlaku, sehingga masyarakat selaku konsumen dapat merasakan pelayanan keperawatan yang memuaskan.Namun pada prakteknya masih ditemukan pelayanan yang tidak sesuai dengan standar pelayanan seperti kurangnya kepuasan pasien. Tujuan penelitian ini…
Nyeri Post Operasi Sectio Caesarea adalah suatu keadaan subyektif seseorang tentang berat ringannya nyeri yang dirasakan setelah dilakukan operasi Sectio Caesarea. Ibu post Operasi sectio Caesarea di Recovery Room RSU dr. Wahidin Sudiro Husodo Kota Mojokerto sebagian besar mengalami nyeri sedang sampai nyeri berat. Salah satu cara untuk menurunkan intensitas nyeri adalah dengan tehnik Relaksas…
Pengetahuankeluargatentang tuberculosisparumerupakansalahsatufaktor yang mempengaruhitindakanpencegahanpenularantubercolosisparu. Pengetahuankeluargatentangpenyakit tuberculosis merupakandasaruntukmengurangpenularan tuberculosis padakeluarga.Kurangnyapengetahuankeluargatentangpenyakit tuberculosis cenderungmeningkatkanterjadinyapenularan tuberculosis padakeluarga.Tujuanpenelitianiniadalahuntuk…
Menjadi perawat di rumah sakit merupakan pekerjaan yang sangat berat, dimana diperlukan sebuah motivasi kerja yang kuat untuk tercapainya pelayanan yang optimal terhadap pasien. Untuk mencapai hal tersebut perawat harus terhindar dari faktor-faktor yang mempengaruhi motivasi kerja, yaitu stres. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan stres perawat dengan motivasi kerja perawat. Desain …
Persepsi masyarakat, dikatakan bahwa imunisasi campak dapat menyebabkan efek samping seperti munculnya gejala kejang, demam, bahkan tidak sadarkan diri paska dilaksanakan imunisasi. Persepsi yang negatif menyebabkan masyarakat tidak termotivasi memberikan imunisasi campak bayi atau anak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan persepsi dengan motivasi ibu pada pelaksanaan imun…